=================================================================
Dear members,
Sebelumnya kami ucapkan terima kasih atas kesediaan Anda untuk bergabung
di milis MEDIACARE. Hingga kini, tercatat lebih dari 7,600 anggota milis
yang datang dari berbagai kalangan, dengan latar belakang profesi yang
berbeda. Ada wartawan, praktisi kehumasan, periklanan, komunikasi pemasaran,
EO, penyiar radio, news anchor, politisi, penulis lepas, dosen,
redaktur bahasa, para pengamat berbagai bidang, pekerja seni,
pelaku bisnis, penggiat LSM, juga dari kalangan mahasiswa, dan lainnya.
Kami berharap, milis ini dapat dijadikan ajang tukar menukar gagasan,
informasi, dan pemikiran-pemikiran positif lainnya, terutama yang berkaitan dengan
pengembangan media massa dan juga kegiatan-kegiatan kreatif di Indonesia.
Di masa mendatang, siapa tahu kita bisa garap members gathering secara
berkala dengan tajuk yang berbeda-beda.
Apabila Anda berkenan, mohon diisi data sebagai berikut:
Nama lengkap:
Nama panggilan:
Profesi:
Tanggal lahir:
No telp/HP:
E-mail:
Website:
Blog:
Nama media/lembaga:
Ulang tahun media/lembaga:
Alamat media/lembaga:
E-mail:
Website
Blog:
Sekali lagi, kami ucapkan terima kasih atas partisipasinya.....
Salam Mediacare!
Moderator
e-mail: mediacare-owner@yahoogroups.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar